Postingan

Pandangan Ibnu Qoyyim al-Jauziyyah Tentang Keutamaan dan Kemuliaan llmu (Urgensi dan Kebutuhan Manusia Kepada llmu) Bagian Kelima

Gambar
  Pandangan Ibnu Qoyyim al-Jauziyyah Tentang Keutamaan dan Kemuliaan llmu (Urgensi dan Kebutuhan Manusia Kepada llmu) Bagian Kelima Oleh: Dr.H.Sukarmawan,M.Pd. Selamat berjumpa kembali Para Pembaca Artikel www.keluargasamara.com . Pada artikel Bagian Keempat mengenai   “Pandangan Ibnu Qoyyim al-Jauziyyah  Tentang Keutamaan dan Kemuliaan llmu  (Urgensi dan Kebutuhan Manusia Kepada llmu ”,telah Penulis uraikan  pandangan Ibnu Qayyim al-Jauziyyah terkait keutamaan ilmu dan orang-orang yang berilmu dari sudut pandang ketiga puluh enam   hingga sudut pandang yang keempat puluh.   Berikut ini akan Penulis lanjutkan dengan sudut pandang yang keempat puluh satu hingga sudut pandang selanjutnya. Empat puluh satu . Telah diriwayatkan oleh Imam Bukhari dan Imam Muslim dalam Kitab Shahih mereka dari Mu'awiyah r.a. bahwa mereka mendengar Rasulullah saw. Bersabda: من يرد الله به خيرا يفقهه في الدين "Barangsiapa yang dikehendaki Allah mendapatkan kebaikan, maka Allah akan me

Pandangan Ibnu Qoyyim al-Jauziyyah Tentang Keutamaan dan Kemuliaan llmu (Urgensi dan Kebutuhan Manusia Kepada llmu)

Gambar
  Pandangan Ibnu Qoyyim al-Jauziyyah Tentang Keutamaan dan Kemuliaan llmu (Urgensi dan Kebutuhan Manusia Kepada llmu) Bagian Keempat Oleh: Dr.H.Sukarmawan,M.Pd. Pada artikel Bagian Ketiga mengenai    “Pandangan Ibnu Qoyyim al-Jauziyyah  Tentang Keutamaan dan Kemuliaan llmu  (Urgensi dan Kebutuhan Manusia Kepada llmu ”,telah Penulis uraikan  pandangan Ibnu Qayyim al-Jauziyyah terkait keutamaan ilmu dan orang-orang yang berilmu dari beberapa sudut pandang , dari sudut pandang kedua puluh enam hingga sudut pandang ketiga puluh lima.   Berikut ini akan Penulis lanjutkan dengan sudut pandang selanjutnya. Tiga puluh enam . Allah SWT berfirman dalam QS. al-'Ashr: 1 s.d 3 “ وَالْعَصْرِ إِنَّ الْإِنْسَانَ لَفِي خُسْرٍ إِلَّا الَّذِينَ آمَنُوا وَعَمِلُوا الصَّالِحَاتِ وَتَوَاصَوْا بِالْحَقِّ وَتَوَاصَوْا بِالصَّبْرِ "Demi masa. Sesungguhnya manusia berada dalam kerugian, kecuali orang-orang yang beriman dan mengerjakan amal saleh, saling menasehati dengan kebenaran d

Pandangan Ibnu Qoyyim al-Jauziyyah Tentang Keutamaan dan Kemuliaan llmu (Urgensi dan Kebutuhan Manusia Kepada llmu) Bagian Ketiga

Gambar
  Pandangan Ibnu Qoyyim al-Jauziyyah Tentang Keutamaan dan Kemuliaan llmu (Urgensi dan Kebutuhan Manusia Kepada llmu) Bagian Ketiga Oleh: Dr.H.Sukarmawan,M.Pd. Pada tulisan yang kedua mengenai   “Pandangan Ibnu Qoyyim al-Jauziyyah   Tentang Keutamaan dan Kemuliaan llmu   (Urgensi dan Kebutuhan Manusia Kepada llmu ”,telah Penulis uraikan pandangan Ibnu Qayyim al-Jauziyyah terkait keutamaan ilmu dan orang-orang yang berilmu dari beberapa sudut pandang , dari sudut pandang keenam belas hingga sudut pandang kedua puluh lima, Berikut ini akan Penulis lanjutkan dengan sudut pandang selanjutnya. Dua puluh enam . Sesungguhnya Allah SWT telah bersaksi bahwa seseorang yang telah Dia beri ilmu sesungguhnya telah Dia berikan kebaikan yang sangat berlimpah. Sebagaimana Firman Allah swt dalam QS. al-Baqarah: 269, Allah SWT berfirman, يُؤْتِي الْحِكْمَةَ مَنْ يَشَاءُ ۚ وَمَنْ يُؤْتَ الْحِكْمَةَ فَقَدْ أُوتِيَ خَيْرًا كَثِيرًا ۗ وَمَا يَذَّكَّرُ إِلَّا أُولُو الْأَلْبَابِ “Allah mengan